Strategi Toyota Lawan BYD Dengan Menambah Jumlah Produksi
Strategi Toyota lawan BYD dengan menambah jumlah produksi menjadi salah satu langkah penting untuk mempertahankan dominasi di pasar otomotif China. Toyota berambisi meningkatkan kapasitas produksinya di negeri Tirai Bambu hingga mencapai 2,5 juta unit per tahun pada 2030. Langkah ini diambil sebagai tanggapan atas persaingan ketat dengan produsen lokal, khususnya BYD, yang semakin kuat di…
